Resep Sambel Beberuk


Bahan :


- 50 gram cabe rawit merah
- 5 buah cabe merah keriting
- 1 buah tomat dipotong 8 bagian
- 1 sendok teh jeruk nipis
- Kacang panjang dipotong bulat
- 4 buah terong diris tipis
- 2 lembar daun jeruk
- 2 sendok teh tersi matang
- 1 ruas jari kencur bakar
- 4 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- Garam secukupnya
- 1 sendok makan gula pasir
- 50 cc minyak goreng


Cara Membuat :


1. Haluskan cabe rawit merah, cabemerah keriting, tomat, terasi matang, kencur bakar, bawang merah, dan bawang putih, sampai benar-benar halus.
2. Panaskan minyak goreng, lalu masukan daun jeruk.

3. Setelah panas, lalu matikan api, kemudian ,masukan bumbu halus yang digiling tadi, lalu aduk rata.
4. Masukan kacang panjang, dan terong, lalu aduk rata.
5. Tambahkan jeruk nipis, gula pasir, dan garam, lalu aduk rata.
6. Kemudian Sambel Beberuk siap intuk disajikan

0 comments:

Post a Comment

Followers

Dita Bloger. Powered by Blogger.

Translate